Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Jual Buku Tanda Pembunuh Kapitalisme Global di Balik Semiotika Media

Judul: Tanda Pembunuh Kapitalisme Global di Balik Semiotika Media
Penulis: Fitrah Hamdani
Penerbit: JO Press, 2008
Tebal: 162 halaman
Kondisi: Stok lama (bagus)
Harga: Rp. 40.000 (blm ongkir)
Order: SMS/WA 085225918312



Ketika globalisasi dan kapitalisme telah merasuk ke seluruh lini kehidupan masyarakat secara perlahan tapi pasti dunia seolah dijangkiti virus absurditas, manusia seolah-olah mengalami kematian secara massal; mengalami kematian penanda dan petanda akibat keserakahan manusia.

Globalisasi dengan segala bentuknya pada akhirnya meninggalkan nilai dan makna yang ada dalam masyarakat lokal. Globalisasi ekonomi menciptakan virus ekonomi berupa liberalisasi ekonomi. Sedangkan globalisasi informasi dan komunikasi menciptakan liberalisasi media massa yang akhirnya mengabaikan nilai dan makna sosial dalam kehidupan masyarakat.

Buku ini mengungkapkan bahwa melalui semiotika media, kapitalisme global juga sudah sangat leluasa menggerogoti seluruh nilai dan tatanan lokal, sehingga hegemoni itu menyebabakan tergesernya makna-makna sosial masyarakat.

Globalisasi media dan informasi yang melanda dunia, telah menyebabkan lahirnya kondisi ekonomi dan informasi global. Dalam kondisi ini muncul apa yang dinamakan virus liberalisasi dan virus materialisme di semua bidang kehidupan sehingga mempengaruhi cara pandang dan sikap masyarakat.